Pembangunan KEK Mandalika menyisakan utang triliunan rupiah. Di sisi lain, beberapa ajang balap motor seperti MotoGP dan World Superbike Championship (WSBK) di Sirkuit Mandalika justru mencatatkan kekalahan. Hal itu disampaikan Direktur Utama InJourney Dony Oskaria dalam rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR beberapa waktu lalu. InJourney adalah BUMN pariwisata yang menaungi Indonesian Tourism Development […]