Mayoritas penduduk Indonesia berasal dari generasi Z dan milenial. Menurut Sensus Penduduk 2020, proporsi keduanya mencapai 53,81%. Suara mereka akan menjadi penting dalam pemilihan umum (pemilu) dan pemilihan presiden (pilpres) 2024. Menurut Komisi Pemilihan Umum (KPU), jumlah pemilih pada Pemilu 2024 di Indonesia diperkirakan mencapai 187 juta orang. Sebanyak 60% dari total jumlah pemilih adalah […]
Pemerintah akan menaikkan tarif cukai tembakau rata-rata 10% pada 2023. Salah satu alasannya adalah untuk mengontrol penggunaan rokok, terutama oleh perokok anak. “Kalau konsumsi meningkat, maka ada hubungannya dengan kesehatan. Dunia internasional mengakui itu. Ini aspek konsumsi,” kata Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara, 4 November 2022. Dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024, prevalensi […]