Pada periode kedua 2019-2024, pemerintahan Presiden Joko Widodo bekerja keras untuk mempercepat pembangunan konektivitas digital di seluruh nusantara. Pemerintah mentargetkan seluruh desa di Indonesia terkoneksi internet pada tahun 2024. Tujuannya untuk mencapai pemerataan digital di seluruh wilayah Indonesia. Menurut Menteri Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Johnny G. Plate, pengembangan infrastruktur digital tidak hanya di pusat-pusat pertumbuhan […]
Sejak menjabat, Presiden Joko Widodo yang akrab disapa Jokowi langsung tancap gas memulai proyek infrastruktur strategis. Anggaran infrastruktur juga meningkat tajam. Masalahnya, kontraktor proyek infrastruktur kini terlilit utang besar akibat ambisi itu. Jokowi langsung menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi saat menjabat. Pasalnya, anggaran subsidi BBM bisa dialihkan ke posisi lain yang lebih penting, […]